Manfaat dan Kandungan Jagung untuk Kesehatan Tubuh

  • Protein: 5,1gr
  • Lemak: 0,7gr
  • Vitamin C: 9gr
  • Vitamin B1: 0,24mg
  • Vitamin B2: 0,10mg
  • Vitamin B3: 0,8mg
  • Tembaga: 0,13mg
  • Besi: 1,1mg

Sesuai dengan kandungan nutrisi dari jagung, ada beberapa manfaat dari jagung bisa di dapatkan,seperti:

  1. Melindungi dari resiko penyakit jantung
  2. Melindungi kesehatan mata
  3. Mengandung gula yang aman untuk gula darah
  4. Menurunkan resiko kanker

Namun mengolah jagung juga harus berhati-hati. Kamu tidak bolehmegonsumsi jagung berlebihan. Kamu bisa mengombinasikannya dengan buah dan sayur lain sebagai menu makanan dan camilan setiap hari

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *