- Terhindar dari Kulit Terbakar
Terlalu lama terpapar sinar matahari meningkatkan risiko kulit terbakar. Kulit terbakar atau sunburn merupakan kondisi ketika kulit mengelupas, membengkak, merah, gatal-gatal akibat paparan sinar UVB secara langsung dalam jangka waktu yang cukup lama. Penggunaan sunblock setiap 2-3 jam sekali dapat menurunkan risiko sunburn atau kulit terbakar. Jangan khawatir, kondisi sunburn dapat diatasi dengan menggunakan beberapa bahan alami, salah satunya mengoleskan lidah buaya pada bagian kulit yang alami sunburn.
Pelindungan maksimal penggunaan sunblock setiap 2-3 jam sekali, disebabkan sunblock dapat berkurang perlindungannya karena berbagai faktor, seperti gesekan dengan kulit, terkena keringat atau benda lainnya. (ririn)
Great mix of humor and insight! For additional info, click here: READ MORE. Any thoughts?