Lebih Mudah Mendapatkan Topik yang Sedang Trending dengan Google Trends

DEPOSTJABAR.COM,- Google Trends merupakan grafik statistik pencarian Web yang menampilkan popularitas topik pencarian pada kurun waktu tertentu. Hasil dapat ditampilkan menurut kota, wilayah atau bahasa. Berita-berita terkait topik yang menjadi tren juga ditampilkan di sini.

Hingga saat ini Google trends sudah banyak diketahui oleh masyarakat sebagai pemberi informasi dengan topik terkini dan pastinya benar-benar nyata tanpa adanya rekayasa.

Google Trends dapat dipakai untuk mengetahui topik yang sedang trending dan dapat dijadikan sebagai konten di akun media sosial. Layanan Google Trends ini tersedia secara gratis yang bisa diakses di laman: www.trends.google.com.

Kita bisa buka situs Google Trends di laman www.trends.google.com. Kemudian, arahkan ke menu di sisi kiri halaman. Anda bisa menemukan berbagai fitur Google Trends. Berikut beberapa fitur menarik yang dapat kita gunakan yang terdapat dalam Google Trends.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *