Resep Masakan Angsiohu atau Gurame Asam Manis

DEPOSTJABAR,- Masakan yang satu ini terbilang cukup mewah dan bergizi, dan tentunya tumis gurame tidak asing lagi bagi bunda sekalian.
Tumis gurame kerap masuk dalam daftar menu dengan harga yang cukup lumayan lebih tinggi dibandingkan dengan nila.

Rasa manis dan gempi daging ikan gurame dipadu dengan manis, asin dan pedas saos, membuat hidangan tumis gurame cukup banyak digemari.
Kali ini bunda dapat membuat sendiri tumis gurame sebagai hidangan di rumah dengan mengikuti resep berikut ini.

Bahan:
* 1 ekor gurame berat berkisar 700-800 gr, bersihkan, sayat daging di bagian sisi badannya
* 2 sdm air jeruk nipis ditambah 1/2 sdt garam halus
* Tepung maizena secukupnya, untuk melumuri ikan
* Minyak untuk menumis dan menggoreng

Bahan untuk tumisan:
* 3 siung bawang putih, iris halus
* 5 buah bawang merah iris halus
* 4 buah cabai merah besar buang bijinya
* 5 buah cabai hijau besar buang bijinya

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *