Sering Dikaitkan dengan Hal Ghaib, Inilah 5 Mitos Bunga Wijaya Kusuma

Dari dua arti kata tersebut, maka wijaya kusuma berarti kemenangan mutlak yang dipunyai seorang raja. Definisi tersebut lah yang sampai saat ini dipercayai oleh orang, bahwa barang siapa yang melihat bunga wijaya kusuma mekar pada malam hari, niscaya orang tersebut akan mendapatkan keberuntungan yang berlimpah bak seorang bangsawan.

4. Mengangkat derajat seseorang

(Foto: Pinterest)

Selain bisa mendatangkan rezeki, bunga wijaya kusuma dipercayai juga mampu mengangkat derajat bagi orang yang memeliharanya. Mitos ini beredar lantaran kepercayaan sebelumnya yang menganggap wijaya kusuma sebagai bunga para raja dan ratu. Alhasil, orang yang memelihara bunga ini dianggap bisa lebih bersinar bak raja dan ratu dibandingkan dengan mereka yang tidak memeliharanya.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *