Sering Dikaitkan dengan Hal Ghaib, Inilah 5 Mitos Bunga Wijaya Kusuma

5. Dianggap sebagai tanaman Indonesia

(Foto: Pinterest)

Banyak yang mengira bunga wijaya kusuma merupakan tanaman endemik Indonesia. Namun, nyatanya, bunga ini berasal dari Meksiko, Amerika Utara. Bunga yang mampu bertahan di suhu tinggi ini pun bisa masuk ke Indonesia lantaran dibawa oleh para pedagang Tiongkok yang masuk melalui jalur laut di zaman kerajaan Majapahit.

Itulah mitos bunga wijaya kusuma, yang kerap dikaitkan dengan hal gaib. Kamu percaya, nggak? (RATIH ANJANI)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *