Inilah Tokoh-tokoh Penting Sumpah Pemuda Beserta Perannya

DEPOSTJABAR.COM,- Pada tahun 1928, para pemuda mengikrarkan sumpah pemuda sebagai bentuk semangat perjuangan berdirinya bangsa Indonesia yang bebas dari penjajah. Perumusan sumpah pemuda diikuti oleh banyak tokoh penting. Kira-kira, siapa saja tokoh yang terlibat dalam lahirnya Sumpah Pemuda? Yuk, kita simak penjelasan di bawah ini!

1. Muhammad Yamin

Siapa sih yang nggak kenal sama pahlawan nasional yang satu ini, Muhammad Yamin.

Muhammad Yamin merupakan seorang sastrawan, sejarawan, budayawan, politikus, dan ahli hukum yang sangat dihormati. Selain itu, Ia merupakan salah satu tokoh yang mencetuskan Kongres Sumpah Pemuda II dan menjabat sebagai sekretaris, serta merancang teks Sumpah Pemuda dan mendorong penggunaan Bahasa Indonesia sebagai bahasa persatuan. 

Rumusan Sumpah Pemuda tertulis dalam tiga frasa atau sering kita kenal dengan “Trilogi Sumpah Pemuda” yaitu Satu Nusa, Satu Bangsa dan Satu Bahasa. 

2. Soegondo Djojopoespito

Soegondo Djojopoespito adalah aktivis organisasi Perhimpunan Pelajar-Pelajar Indonesia (PPPI) atau dalam bahasa Belanda disebut “Indonesische Studentbond”.  

Menurut kalian, apa itu PPPI? 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *