Inilah Khasiat Bunga Mawar Bagi Kecantikan dan Kesehatan

DEPOSTJABAR.COM,- Mawar atau ros adalah tumbuhan perdu, pohonnya berduri, bunganya berbau wangi dan berwarna indah, terdiri atas daun bunga yang bersusun; meliputi ratusan jenis, tumbuh tegak atau memanjat, batangnya berduri, bunganya beraneka warna, seperti merah, putih, merah jambu, merah tua, dan berbau harum.

Beberapa Khasiat Bunga Mawar Bagi Kecantikan dan Kesehatan:

  • Aromaterapi

Bunga mawar yang harumnya serbak mewangi ini ternyata dapat dijadikan aromaterapi untuk menenangkan pikiran serta untuk meningkatkan daya mood.

  • Media Perawatan Kulit

Air mawar banyak digunakan untuk perawatan kulit, sebab air mawar diyakini aman dan lembut bagi semua jenis kulit. Air mawar dapat bekerja dengan baik pada kulit kering maupun kulit yang berminyak.

  • Bahan Pembuat Masker Alami

Kandungan zat pada bunga mawar terbilang lengkap. Sehingga bunga mawar juga bisa dimanfaatkan sebagai bahan alami untuk memiliki kulit wajah yang cantik mempesona.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

2 komentar

  1. What a great read! The humor was a nice touch. For further details, click here: READ MORE. Let’s chat about it!

  2. I am really impressed with your writing abilities as neatly as with the structure for your weblog. Is that this a paid subject or did you modify it yourself? Either way stay up the excellent high quality writing, it’s uncommon to peer a great weblog like this one nowadays!