Resep Dendeng Sapi Basah khas Padang

DEPOSTJABAR.COM,- Padang memang punya ragam kuliner yang enak dan patut dicoba di rumah, salah satunya adalah dendeng sapi basah. Umumnya dendeng balado dibuat kering agar tahan lama, tapi sebenarnya jika dimasak basah juga tetap enak apalagi lebih juicy dan tidak alot saat digigit. Cara membuatnya cukup mudah, dan ini mungkin akan menjadi menu lauk favorit para pecinta pedas.

Bahan:

  • 1 kg daging sapi
  • air secukupnya

Bumbu marinasi daging:

  • 5 siung bawang merah
  • 5 siung bawang putih
  • 2 cm jahe
  • 1 sdm garam

Bumbu utuh:

  • 2 lembar daun salam
  • 4 lembar daun jeruk
  • 1 buah kembang lawang
  • 1 batang serai, geprek
  • 3 sdm air asam jawa

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

1 komentar

  1. I thoroughly enjoyed this article. Its clear, concise, and thought-provoking. Anyone else have thoughts? Click on my nickname for more interesting reads!