Prediksi Dampak Dahsyat Sesar Cimandiri dari BMKG, Potensi Gempa M 6,7

DEPOSTJABAR.COM,-  Jangan sepelekan Sesar Cimandiri. Ada potensi gempa M6.7. Silakan baca referensi dan prediksi dampak dahsyat dari BMKG.

Referensi dan prediksi dampak dahsyat dari BMKG ini bukan untuk menakut-nakuti. Ini merupakan bentuk kesiagaan dan antisipasi. Apa pun itu, Sesar Cimandiri punya potensi gempa M6.7.

Sekali lagi, Sesar Cimandiri punya potensi gempa M6.7. Ini memang baru prediksi dampak dahsyat dari BMKG. Tapi bila tak diantisipasi sejak sekarang, dampaknya bisa membawa hawa horor.

Awas! Aktivitas Sesar Cimandiri bisa menimbulkan monster gempa. Gempa besar yang goyangannya sulit dibayangkan nalar.

Cek faktanya. Datanya ada. Yang pertama, Sesar Cimandiri merupakan sesar aktif di Jawa Barat.

Poin kedua, Sesar Cimandiri membentang dari teluk Palabuhanratu sampai ke Kabupaten Bandung Barat.

Upaya mengurangi dampak gempa atau mitigasi bencana gempa akibat aktivitas Sesar Cimandiri masih terus dilakukan.

Kementerian PUPR sudah memberi rekomendasi kepada Pemerintah Kabupaten Cianjur.

Rekomendasinya jelas. Daerah rawan bencana di sepanjang jalur sesar atau patahan geser aktif menjadi zona merah.

Wilayahnya harus dijadikan area non hunian. Tak boleh ditawar. Areanya harus steril.

Itu dilakukan untuk mengantisipasi terjadinya kerusakan rumah dan menghindari adanya kemungkinan korban jiwa bila terjadi bencana alam di masa mendatang.

BMKG juga ikut aktif. Ada skenario gempa yang dibuat

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *